Eksaminasi Calon Pejabat Kepaniteraan di Lingkungan Peradilan Tata Usaha Negara

Sehubungan dengan adanya kekosongan jabatan kepaniteraan di Wilayah Hukum Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, maka sesuai dengan pengumuman dari Plt. Direktur Jenderal Badan Peradilan Militer dan Peradilan Tata Usaha Negara Mahkamah Agung Republik Indonesia, nomor : 1474/DjMT/B/KP.04.6/VIII/2023, tanggal 4 Agustus 2023 tentang Penyelenggaraan Eksaminasi Calon Pejabat Kepaniteraan di Lingkungan Peradilan Tata Usaha Negara oleh […]

Selengkapnya

Pendaftaran Seleksi Peserta Program Pelatihan Peradilan mengenai Lingkungan, Hukum Iklim, dan Ajudikasi

Diberitahukan dengan hormat bahwa Badan Litbang Diklat Hukum dan Peradilan Mahkamah Agung RI c.q. Pusdiklat Teknis Peradilan Bersama dengan Client Earth akan menyelenggarakan Program Pelatihan Asia Pacific Training on Environment and Climate Law Adjudication: Judges in a triple planetary crisis word.   Pelatihan tersebut akan diikuti oleh 10 (sepuluh) hakim dari Tiongkok, 2 (dua) hakim […]

Selengkapnya

Eksaminasi Calon Pejabat Kepaniteraan Di Lingkungan Peradilan Tata Usaha Negara

Sehubungan dengan adanya pengumuman dari Plt. Direktur Jenderal Badan Peradilan Militer dan Peradilan Tata Usaha Negara Mahkamah Agung Republik Indonesia, nomor : 1474/DjMT/B/KP.04.6/VIII/2023, tanggal 4 Agustus 2023 tentang Penyelenggaraan Eksaminasi Calon Pejabat Kepaniteraan di Lingkungan Peradilan Tata Usaha Negara oleh Pengadilan Tingkat Banding, dengan ini kami mengundang para Panitera Muda dan Panitera Pengganti untuk mendaftarkan […]

Selengkapnya

Perubahan Alamat Surel/E-Mail PTTUN Medan

Berdasarkan Surat Edaran Direktorat Jenderal Badan Peradilan Militer Dan Peradilan Tata Usaha Negara Mahkamah Agung RI Nomor 7 Tahun 2023 tentang Pemberhentian penggunaan Akun Email dilmil.org dan ptun.org di Lingkungan Direktorat Jenderal Badan Peradilan Militer Dan Peradilan Tata Usaha Negara serta satuan kerja dibawahnya, berikut kami beritahukan perubahan alamat email Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan yang […]

Selengkapnya

Lockdown Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan

Berdasarkan Surat Keputusan Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan No. WI-TUN/KT-37/OT.01.3/02/2022 tanggal 23 Februari 2022 tentang Penutupan Sementara (Lockdown) dan Penetapan untuk Bekerja Dari Rumah (WFH) Maka dengan ini Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan akan melakukan Penutupan Sementara (Lockdown) pada tanggal 24 Februari 2022 s.d. 04 Maret 2022.   Lampiran Surat Keputusan

Selengkapnya